Jangan Beli Termos Sebelum Kamu Tahu Bagian-Bagian Terpenting Ini!
March 22, 2019
Buat kalian yang suka travelling, pasti akan selalu membawa Termos berisi kopi maupun teh cepat saji.
Termos sendiri memiliki peran yang penting di segala situasi karena banyak kegunaannya. Dulu Termos hanya diciptakan untuk menahan suhu panas saja, tetapi sekarang ini sudah ada terobosan Termos terbaru yakni bisa menahan 2 suhu sekaligus panas dan dingin.
Termos yang bocor akan jadi bencana bagi para traveller, sebab liburan yang sudah direncanakan jadi berantakan, sehingga kalian harus merogoh kocek untuk beli termos baru.
Sumber : Shopee
Termos sendiri memiliki peran yang penting di segala situasi karena banyak kegunaannya. Dulu Termos hanya diciptakan untuk menahan suhu panas saja, tetapi sekarang ini sudah ada terobosan Termos terbaru yakni bisa menahan 2 suhu sekaligus panas dan dingin.
Maka dari itu, jika kalian ingin membeli Termos pilihlah yang berkualitas dan juga kuat agar awet serta tidak perlu beli-beli lagi.
Termos terbuat dari berbagai bahan diantaranya plastik, stainless steel dan juga kaca.
Bagian-Bagian Terpenting Termos
1. Bahan TermosTermos terbuat dari berbagai bahan diantaranya plastik, stainless steel dan juga kaca.
Saat ini pasti kalian lebih sering menjumpai Termos dengan bahan kaca maupun stainless steel daripada plastik, karena plastik merupakan bahan yang kurang tahan terhadap suhu panas serta kandungan bahan kimia yang terdapat pada plastik akan berbahaya jika terkena suhu panas.
Maka dari itu, lebih banyak yang menggunakan kedua bahan tersebut dibanding menggunakan plastik, karena lebih aman digunakan untuk menahan suhu panas maupun dingin.
Jadi, sebelum kalian terpikat dengan desain yang unik, sebaiknya cek dulu bahannya
2. Tahan Panas dan Dingin
Saat ini Termos sudah berinovasi menjadi alat yang bisa menahan dua suhu sekaligus yaitu panas dan dingin.
Jadi, sebelum kalian terpikat dengan desain yang unik, sebaiknya cek dulu bahannya
2. Tahan Panas dan Dingin
Saat ini Termos sudah berinovasi menjadi alat yang bisa menahan dua suhu sekaligus yaitu panas dan dingin.
Tapi Termos dengan inovasi terbaru ini belum banyak dijual, banyak diantaranya lebih menjual Termos yang bisa menahan panas atau dingin saja secara terpisah.
Untuk kalian yang lebih suka hangout atau travelling, Termos penahan panas dan dingin sangat cocok dijadikan pilihan. Sedangkan untuk ibu dengan bayinya pasti lebih cocok dengan Termos penahan panas saja.
3. Ukuran
Ukuran Termos bervariasi mulai berukuran terkecil 200 mL sampai terbesar 2.5 L. Maka sebaiknya kalian menentukan ukuran Termos sesuai dengan keperluan.
3. Ukuran
Ukuran Termos bervariasi mulai berukuran terkecil 200 mL sampai terbesar 2.5 L. Maka sebaiknya kalian menentukan ukuran Termos sesuai dengan keperluan.
Seperti ketika sedang hangout bersama keluarga sebaiknya bawa Termos dengan kapasitas 1,5-2,5 L. Kalau untuk pergi ke kantor lebih baik pilih Termos dengan kapasitas 0,5 L.
4. Desain yang Sesuai
Ini nih yang nggak bakal ada habisnya!
4. Desain yang Sesuai
Ini nih yang nggak bakal ada habisnya!
Semua merek pasti menciptakan keunggulan desainnya sendiri. Kalian lebih baik memprioritaskan kegunaan termos daripada bentuk desainnya, selain itu Termos juga penting memilih fungsi sesuai dengan kebutuhan kalian.
Misal tutup Termozs yang berfungsi untuk menghindari tumpahnya air. Selain itu, tutup Termos juga berfungsi sebagai cangkir maupun mug.
Kebanyakan di Indonesia orang lebih cocok dengan Termos ini karena bisa untuk menyeduh kopi kapan pun dan di mana pun.
Termos yang dilengkapi dengan tas atau pegangan, cocok buat kalian yang suka berolahraga dan ingin praktis. Sedangkan untuk Termos yang dilengkapi sedotan cocok untuk bekal si buah hati ke sekolah.
Tren Jenis Termos
Beberapa jenis Termos yang trend sekarang antara lain:- Q2 Vacuum Flask 7050
- Shuma Mini Tumblr
- Lion Star Solaris
- Oxone Vacuum Flask OX-500
- Shuma Vacuum Bottle Thermos
- Yoshikawa Vacuum Flask YS150
- Termos JNS 450 BK Ultra Light One Push Tumblr.
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
No comments on Jangan Beli Termos Sebelum Kamu Tahu Bagian-Bagian Terpenting Ini!
Post a Comment