Cara Agar Skor SEO Blog 100% di Chkme
November 20, 2017
Cara Agar Skor SEO Blog 100% di Chkme
2. Isi deskripsi image/gambar --Alt Text dan Title Text
CHKME adalah situs sabahat blogger untuk mengecek SEO Blog. Setidaknya, Chkme membantu perbaikan SEO Blog agar memenuhi standar.
Banyak blogger yang mengetes blognya di Chkme lalu menemukan skor seo blognya tidak sampai 100%.
Chkme bukan satu-satunya situs tester seo, namun situs ini lebih sederhana dan lebih mudah bagi para blogger pemula untuk mengoptimalkan seo blognya.
CB sudah share dua postingan berikut ini:
Contoh, skor SEO Template Blog NTS Magz 100 Persen - Sempurna versi Chkme. Sudah memenuhi standar SEO Blog. Tinggal didukung posting berkualitas.
Agar Sko SEO Tetap 100%, pastikan:
1. Tidak memasukkan kode iframe -- kode iframe tak terindeks Google, misalnya kode tempel (embeded) video Youtube.2. Isi deskripsi image/gambar --Alt Text dan Title Text
3. Hapus semua kode <b:include name='quickedit'/> di template. Kode ini akan muncul otomatis saat menambah widget baru di sidebar atuu tempat lain.
4. Pastikan H1 blog Anda, baik teks maupun gambar, dikasih kode h1 sebagaimana link kedua di atas (Mengatasi Zero H1).
Intinya sih, cek blog Anda di Chkme, nanti ada catatan dan rekomendasi perbaikan hingga skor seo blog Anda 100%.
Good Luck & Happy Blogging! (www.contohblog.com).*
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
No comments on Cara Agar Skor SEO Blog 100% di Chkme
Post a Comment