Cara Mengatur Posisi Gambar (Foto) di Posting Agar SEO Friendly
February 23, 2015
TULISAN atau tips seo blog Cara Mengatur Posisi Gambar (Foto) di Posting Agar SEO Friendly ini CB buat usai "jalan-jalan" di twitter menyusuri hashtag #blog dan #blogging. Bagi CB, penempatan gambar ilustrasi yang seo friendly ini sesuatu yang baru.
Tips SEO Image. Katanya, gambar, image, foto, atau ilustrasi itu harus kita posisikan setelah teks, misalnya di alinea kedua atau ketiga! Jangan simpan gambar di awal atau sebelum teks! Don’t put an image first.
Sebaiknya, sebelum memasukkan gambar, tulis dulu semacam "ringkasan" atau "lead" (teras, alinea pertama) dengan memasukkan kata kunci (keywords) yang jadi target.
Baca juga: 5 Cara Optimisasi Gambar untuk SEO Blog
Kebanyakan kita selama ini menempatkan gambar di awal posting. Benar 'kan? Itu tidak masalah dan kebanyakan blogger melakukannya.
Namun, ingat, mesin pencari --termasuk Google-- akan meng-crawl atau mengindeks bagian awal sebuah postingan! Karenanya, bagian awal tulisan harus mengandung kata kunci. Ya... contohnya kira-kira seperti awal postingan ini lah... Satu alienea, baru ada gambar.
Siapa yang bilang begitu? Ini CB kutipkan selengkapnya. Ini kata "seorang tante" yang juga blogger di luar sana. Nama blognya juga "lucu": You Baby Me Mummy.
Itu dia sharing "si tante bule" yang menginspirasi sekaligus menjadi sumber utama posting "Cara Mengatur Posisi Gambar (Foto) di Posting Agar SEO Friendly" ini.
Make sense? Bagi CB, ya! Masuk akal banget. Bukankah selama ini juga banyak blogger, termasuk CB, yang suka "mengulang" judul posting di awal dan di akhir tulisan? Nyatanya, bagus 'kan buat SEO blog? Good Luck! (http://contohblognih.blogspot.com).*
credit: youbabymemummy.com |
Sebaiknya, sebelum memasukkan gambar, tulis dulu semacam "ringkasan" atau "lead" (teras, alinea pertama) dengan memasukkan kata kunci (keywords) yang jadi target.
Baca juga: 5 Cara Optimisasi Gambar untuk SEO Blog
Kebanyakan kita selama ini menempatkan gambar di awal posting. Benar 'kan? Itu tidak masalah dan kebanyakan blogger melakukannya.
Namun, ingat, mesin pencari --termasuk Google-- akan meng-crawl atau mengindeks bagian awal sebuah postingan! Karenanya, bagian awal tulisan harus mengandung kata kunci. Ya... contohnya kira-kira seperti awal postingan ini lah... Satu alienea, baru ada gambar.
Gambar yang diletakkan di awal posting tidak akan membantu SEO blog. Maka, awali posting Anda dengan alinea pendek (termasuk kata kunci), baru sisipkan gambar lengkap dengan "Title" dan "Alt Text" (Properties).
Siapa yang bilang begitu? Ini CB kutipkan selengkapnya. Ini kata "seorang tante" yang juga blogger di luar sana. Nama blognya juga "lucu": You Baby Me Mummy.
Don’t put an image first. Lots of people, (myself included for a long time), put the image as the first thing in their posts. The first thing in a post is what search engines will trawl and so this needs to include your keywords. An image first won’t help as much in terms of SEO. So start your post with a short paragraph (including keywords) then the image (with title on it if appropriate)... So a short paragraph containing your keywords, then your picture is the best way forward. (You Baby Me Mummy)
Itu dia sharing "si tante bule" yang menginspirasi sekaligus menjadi sumber utama posting "Cara Mengatur Posisi Gambar (Foto) di Posting Agar SEO Friendly" ini.
Make sense? Bagi CB, ya! Masuk akal banget. Bukankah selama ini juga banyak blogger, termasuk CB, yang suka "mengulang" judul posting di awal dan di akhir tulisan? Nyatanya, bagus 'kan buat SEO blog? Good Luck! (http://contohblognih.blogspot.com).*
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
Mas , apa kode html di templete johny Wuss V2 untuk ubah ukuran header ny , soal ny mw ganti nya pke gambar , tpi wktu di upload gambar ny setengah ja yang muncul
ReplyDeletecari di header-wrapper
DeleteDitest dulu ilmunya mas CB semoga berhasil untuk kedua kalinya pada blog saya... semoga bisa sekelas CB blog saya :D
ReplyDeleteTampilan blog si Om udah ganti lagi aja,
ReplyDeleteMasih template NJW V2, cuma dikasih "sentuhan" dikit biar agak beda aja sama blog pengguna NJW yang lain :)
Delete"Gambar yang diletakkan di awal posting tidak akan membantu SEO blog. Maka, awali posting Anda dengan alinea pendek (termasuk kata kunci), baru sisipkan gambar lengkap dengan "Title" dan "Alt Text" (Properties)." Sebuah catatan menarik yang selama ini luput dari perhatian saya
ReplyDeleteNah, kenapa CB sendiri melakukan / memasang gambar terlebih dahulu baru deh disampingnya alinea pertama? Gara2 CB nih saya ikut-ikutan posting seperti CB sendiri :D
ReplyDeleteha ha... sering lupa :) Tapi posting ini 'kan sudah sesuai.... btw, thanks bantu jawabin komen, banyak banget soalnya, keep bantu CB ya, nanti dikasi bonus template premium deh, he he.....
DeleteHaha sekiranya ada penjelasan saya yang salah atau kurang tepat mohon juga diperbaiki. Stop spam blog saya CB! haha.. Thx a lot CB :)
Delete