Mengubah Nama Penulis dengan Judul Blog untuk SEO
April 13, 2014
Mengubah Nama Penulis Blog dengan Nama Blog sangat mudah. Namun, apakah bagus untuk SEO blog atau tidak, CB belum menemukan jawaban pasti.
Hanya mengira-ngira saja, bahwa itu bagus buat SEO blog. Karena, dengan begitu, kita memasukkan nama blog dalam tiap posting. Sedangkan posting blog yang baik itu relevan dengan meta tags, kata kunci, dan memenuhi prinsip "kepadatan kata kunci" (keyword density).
Yang pasti, kita bisa mengubah nama penulis blog (post author) dengan nama judul blog (blog title) atau teks lainnya dengan sangat mudah, sekaligus memasang link profil Google Plus di sana, sebagaimana dilakukan CB Blogger. Coba deh klik link "Posted by CB Blogger" di atas, nge-link ke Google Plus CB Blogger 'kan?
Cara Mengubah Nama Penulis dengan Nama/Judul Blog
1. Template > Edit HTM:L2. Cari (CTRL+F) kode <data:post.author/>
3. Ganti SEMUA kode itu dengan <data:blog.title/>. Bisa juga diganti/diubah dengan teks biasa: Nama Blog Anda.
Jika mau menyisipkan link profil Google Plus Anda di sana, gunakan kode seperti ini:
<a href="Link Google Plus Anda" rel="author">Nama Profil Google+ Anda</a>
atau
<a href="Link Google Plus Anda?rel="author">Nama Profil Google+ Anda</a>
Contoh kode punya CB Blogger:
Posted by <a href="https://plus.google.com/106869251529186655236?rel=author">Contoh Blog</a>
Kita bebas menggunakan link apa saja di sana, bisa di-link-kan ke akun Facebook atau Twtter juga bisa.
Good luck! Wasalam.
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
Ini info bagus, baru teu neh....
ReplyDeletesip, perlu di coba
ReplyDeletebisa dicoba ya,,,thx
ReplyDeletekalau mau nampilin tanggal gimana gan
ReplyDeletetambhakna kode < data : post. date Header / > (rapatkan)
Deletemalam, mau tanya web saya www.zeropromosi.com pas di cek di http://www.google.com/webmasters/tools/richsnippets
ReplyDeleteada masalah di Error: Missing required hCard "author".
penyelesaiannya gmn ya? ada yg kurang ga?
mohon di bantu ya gan
kalau mau menampilkan author yang berbeda beda gimana gan..? kan satu blog bisa dikelola oleh beberapa admin/penulis.. jadi saya pgen author yang muncul di postingan sesuai dengan author mana yg membuat artikel postingan tsb... + fotonya gan kalo bisa hehe
Deletekalau sudah ada kode < data : post. author /> ya otomatis begitu
Deletemantabs tipsnya baru tau kalo bisa diubah authornya
ReplyDeleteSaya sudah coba tips ini gan, yaitu mengganti semua menjadi , tapi hasilnya kok halaman posting jadi blank, nggak ada isinya.
ReplyDeleteSekalian mau nanya nih gan. Saya kan punya dua akun G+, yang satu akun pribadi (nama saya), satunya lagi akun laman (nama blog). Pada posting blog, yang muncul sebagai author adalah akun G+ nama saya. Nah, gimana caranya agar author profile yang muncul pada posting blog adalah akun G+ blog saya? Hatur nuhun sebelumnya.
postingnya pake akun G+ blog
DeleteTerimakasih Sob,infonya sungguh bermanfaaat sekali
ReplyDeletemantap ni, izin copy....
ReplyDeleteGan... kalo < data : post. author /> ada 4, semuanya diganti ya,.. nuhun
ReplyDeleteYa, semuanya ganti
Deletenyimak mas, ijin praktik diblog ane
ReplyDeleteMakasih infonya gan, sangat membantu banget, salam dari kami Mulai Gelap
ReplyDeleteThanks gan.... Izin nyoba triknya..
ReplyDeleteGa bisa..? gada cara lain ya?
ReplyDeletejadikan saya ada blog dengan beberapa admin.Tapi ditiap akhir artikel profil penulis hanya satu itu saja yang tampil walau ditulis oleh pengarang lain.
ReplyDeleteBagaimana cara agar profil yang tampil sesuai penulisnya?
makasih ilmunya mas, salam knal
ReplyDeletejudul artikel gua kan contoh nya : blalala - blogger nah gua maunanya cara ganti nama blogger nya gmna
ReplyDelete