Cara Menulis Artikel di Media dan Blog
January 4, 2014
Menulis adalah pekerjaan otak. Menulis membutuhkan proses berpikir. Cara Menulis secara umum adalah menemukan ide tulisan, menetapkan tema atau topik tulisan, melakukan riset data atau pendalaman tema dan pengumpulan data, dan menulis outline.
Setelah itu, dilanjutkan dengan menulis draft secara kasar (rough draft) atau menulis bebas (free writing), menulis ulang (rewriting), dan mengedit tulisan (revisi) sebagai tahap akhir sebelum dikirim ke media penerbitan atau dipublikasikan sendiri di blog/website.
Tahapan Menulis
Setelah itu, dilanjutkan dengan menulis draft secara kasar (rough draft) atau menulis bebas (free writing), menulis ulang (rewriting), dan mengedit tulisan (revisi) sebagai tahap akhir sebelum dikirim ke media penerbitan atau dipublikasikan sendiri di blog/website.
Tahapan Menulis
- Menemukan ide tulisan
- Menetapkan tema atau topik tulisan
- Melakukan riset data atau pendalaman tema dan pengumpulan data
- Menulis outline.
- Menulis draft secara kasar (rough draft) atau menulis bebas (free writing)
- Menulis ulang (rewriting)
- Mengedit tulisan (revisi) sebagai tahap akhir
- Publikasi Tulisan
Tahapan secara detail akan berbeda untuk masing-masing jenis tulisan. Misalnya, ketika menulis berita, maka dalam tahap "menemukan ide tulisan", penulis (wartawan) meliput peristiwa, wawancara, dan menentukan "angle" untuk dijadikan topik berita. (CB Blogger).*
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »
sorry mamang mau nanya kalau tips mengutip artikel orang lain untuk di jadikan inti bahasan kita bagai mana yah bukan copas, tapi mengutip inti nya... lalu di tulis ulang..?? haturnuhun"
ReplyDeleteYang namanya ngutip, sekecil apa pun, tetap aja harus cantumkan sumber. Copas tidak dilarang selama menyebutkan sumbernya
Delete